Sabtu, 09 Mei 2009

GEJALA TANAMAN KARET YANG MEMERLUKAN PEMUPUKAN

A. GEJALA TANAMAN KARET YANG MEMERLUKAN PEMUPUKAN

Secara umum tanaman karet yang kurang kurang atau tidak mendapatkan pemupukan yang sempurna akan menunjukkan gejala sbb:
1. Tanaman kerdil
2. Daun bewarna cokelat dengan ukuran agak kecil
3. Ukuran lilit batang lebih kecil dari ukuran standar
4. Periode tanaman belum menghasilkan dari 6 tahun
5. Prediksi karet kering jauh dari angka taksiran
6. Angka N, P, K dan MG pada daun dan tanah berada dibawah angka optimum / rendah ( tes lab ) .
Beberapa hasil percobaan menunjukkan dengan pemupukan yang intensif masa TBM dapat dipersingkat menjadi 4 tahun dan produksi dapat ditingkatkan hingga
15% - 56 %

Tidak ada komentar: